Sekolah binaan

SEKOLAH BINAAN/MITRA

Alhamdulilh, puji syukur senantiasa kita panjatkan atas rakhmat ALLOH swt yang memberikan Hidayahnya kepada kita semua. Kemarin tepatnya tanggal 24 MARET 2011 di sebuah SD di kecamatan Somagede Kabupaten Banyumas, BEM Fakultas Teknik UMP secara resmi membuka program sekolah binaan
Meski dalam suasana penuh kesederhanaan Ahamdulilah acara pembukaan tersebut dapat berjalan dengan sukses. Ini adalah awal dari kegiatan - kegiatan yang nantinya akan dilaksanakan di SD N I Tanggeran Kec.Somagede Kab.Banyumas. 
Pada pembukaan tersebut tidak dilakukan banyak acara berikut beberapa acara kemarin :
  • Pembukaan (dibuka oleh kepala sekolah)
  • Perkenalan (perkenalan dengan guru dan murid sd)
  • Musyawarah dengan guru tentang jadawal kegiatan
Beberapa kegiatan yang nantinya akan diadakan di SD tersebut sbb(sasaran guru dan murid)  :
  1. bagi guru dan karyawan sekolah akan diberi pelatihan office word, exel dan power point
  2. bagi siswa pengenalan komputer dan memberikan game2 yang bersifst mendidik, pemberian motivasi serta masi ada beberapa program yang nantinya ditambah
Kegiatan tersebut akan dimulai  pada hari kamis 31 maret 2011 dan selanjutnya akan diadakan rutin setiap hari kamis dan sabtu untuk tiap minggunya dimulai dari jam 12.30 - 14.00.
 mungkin demikian beberapa tulisan yang baru bisa saya tulis dan saya senantiasa berdoa kegiatan ini bisa berjalan sukses serta selalu mendapat RIDHLO ALLOH swt.......

special thakns to :
  1. ALLOH swt
  2. Departemen Pengabdian Masyarakt BEM FT UMP
  3. BEM FT UMP
  4. FEMAT JATENG & DIY
  5. BEM FT UNS
  6. BEM FT UGM
  7. BEM FT UNNES
  8. BEM FT UNY

Tidak ada komentar:

Posting Komentar